IMPLEMENTASI PERANCANGAN SENTRALISASI SSID MENGGUNAKAN CONTROLLER ARUBA INSTANT ON PADA JARINGAN NIRKABEL PT. JARVIS INTEGRASI SOLUSI

Khairullah, Syauqi Musyaffa (2024) IMPLEMENTASI PERANCANGAN SENTRALISASI SSID MENGGUNAKAN CONTROLLER ARUBA INSTANT ON PADA JARINGAN NIRKABEL PT. JARVIS INTEGRASI SOLUSI. Other thesis, Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri.

[thumbnail of 2024-Syauqi Musyaffa Khairullah-Teknik Informatika-Fulltext - Syauqi Musyaffa.pdf] Text
2024-Syauqi Musyaffa Khairullah-Teknik Informatika-Fulltext - Syauqi Musyaffa.pdf

Download (14MB)

Abstract

PT. Jarvis Integrasi Solusi merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang teknologi informasi. Namun perusahaan tersebut masih menggunakan 2 internet service provider (ISP) berbeda, yang masing-masing service set identifier (SSID) tentunya berbeda. Hal yang masih menjadi kekurangan adalah pengguna harus menghubungkan kembali ketika pengguna harus berpindah ruang atau lantai agar menyesuaikan access point terdekat. Saat ingin beralih ke jaringan internet atau wifi lainnya masih harus secara manual dalam menghubungkannya. Penelitian ini dilakukan untuk sentralisasi SSID menggunakan controller aruba instant on dan instalasi access point aruba AP11. Kemudian melihat seberapa besar jangkauan jaringan nirkabel menggunakan heatmap pada perusahaan tersebut. Pendekatan penelitian ini adalah kualitatif dengan observasi guna melihat kondisi serta kebutuhan di lapangan. Hasil sentralisasi SSID pada jaringan nirkabel PT. Jarvis Integrasi Solusi berjalan dengan baik, hasil jangkauan jaringan nirkabel pada heatmap menunjukkan efektif karena mencakup keseluruhan ruangan kantor.

Kata kunci : SSID, Access Point Aruba, Controller, Heatmap.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Divisions: Teknik Informatika
Depositing User: Pustakawan STT-NF
Date Deposited: 11 Sep 2024 08:39
Last Modified: 11 Sep 2024 08:39
URI: https://repository.nurulfikri.ac.id/id/eprint/621

Actions (login required)

View Item
View Item